Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Touhou Cannonball

Touhou Cannonball

1.2.3
0 ulasan
9.3 k unduhan

Seru-seruan dengan tokoh dari Touhou Project

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Nelson de Benito
Direviu oleh
Nelson de Benito
Content Strategist

Touhou Cannonball (東方キャノンボール) adalah video game mirip Mario Party yang memintamu mainkan berbagai tantangan dengan tokoh-tokoh dari franchise Touhou Project. Ini game seru yang punya banyak pengaruh anime dan spin-off saga Bullet Hell Shooters yang populer.

Dadu di Touhou Cannonball adalah sahabat terbaik yang bisa kamu gunakan kapan saja. Selain dadu ini penting untuk pindahkan tim, dadu juga penting untuk selesaikan berbagai tantangan yang disajikan dalam game ini. Gameplay-nya yang simpel buat bermain jadi pengalaman yang seru.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Tujuanmu di setiap layar di Touhou Cannonball sama, yaitu kalahkan tiga lawan sebelum kamu yang dikalahin. Untuk itu, kumpulkan sumber daya, menangkan berbagai mini game, dan kaburlah dari kotak keluar. Saat bermain, kamu akan dapatkan lebih banyak tokoh yang bisa ditambahkan ke tim berbekal permata yang kamu peroleh saat bermain.

Touhou Cannonball adalah game papan luar biasa yang bisa kamu nikmati sendirian ataupun online. Inilah game hebat yang tampilkan Reimu Hakurei, Marisa Kirisame, dan banyak lagi tokoh saga shoot-em up legendaris: Touhou Project.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 5.0 ke atas

Informasi tentang Touhou Cannonball 1.2.3

Nama Paket com.aniplex.touhoucb
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori RPG
Bahasa B.Indonesia
43 lainnya
Penerbit Aniplex Inc.
Unduhan 9,291
Tanggal 11 Des 2020
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 1.2.0 Android + 5.0 31 Agt 2020
apk 1.1.6 Android + 5.0 23 Apr 2023
apk 1.1.3 Android + 3.0.x 10 Apr 2020
apk 1.1.0 Android + 5.0 1 Mar 2025
apk 1.0.22 Android + 5.0 27 Des 2023
apk 1.0.19 Android + 5.0 28 Mei 2022

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Touhou Cannonball

Komentar

Belum ada opini mengenai Touhou Cannonball. Jadilah yang pertama! Komentar

Ikon Azur Lane
Pertarungan di atas laut yang menegangkan dengan nuansa anime
Ikon 1942 Arcade Shooter
Game SHMUP bertema Perang Dunia II yang menarik
Ikon SSSnaker
Game Snake klasik dengan sentuhan shoot 'em up
Ikon Gemini Strike Space Shooter
Mengambil alih kendali kapal luar angkasa bersenjata yang berbahaya
Ikon Infinite Shooting: Galaxy Attack
SHMUP yang sempurna untuk perangkat layar sentuh
Ikon Brotato
Satu kentang, enam senjata, dan ratusan alien!
Ikon Vampire Survivors
Vampire Survivors orisinal dengan segala kemegahannya
Ikon Mighty DOOM
Menjadi Slayer sejati
Ikon Genshin Impact
RPG dunia terbuka dengan grafis yang luar biasa
Ikon Blue Archive
RPG seru dengan srikandi bergaya anime
Ikon Project Sekai Colorful Stage Feat. Hatsune Miku
Game ritmik seru yang dibintangi Hatsune Miku
Ikon Epic Conquest 2
RPG penuh ambisi yang berfokus pada pengalaman pemain tunggal
Ikon PROJECT NET
Sekuat tenaga mencegah destruksi jagat ini
Ikon Chasers
Jelajahi setiap sudut Aluna
Ikon Stella Sora
ARPG yang terinspirasi dari Blue Archive
Ikon Girls Frontline 2: Exilium
Kalahkan organisasi jahat di tahun 2064
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Naruto Mobile
Beat'em up berdasarkan petualangan Naruto
Ikon Blue Lock: Blaze Battle
Bantu Yoichi Isagi di game anime sepak bola ini
Ikon One Piece: Fighting Path
Petualangan unik dalam dunia One Piece
Ikon Rise of Eros
Pulihkan kuasamu dalam RPG untuk dewasa ini
Ikon NARUTO X BORUTO NINJA TRIBES
Kombat spektakuler dengan latar dunia Naruto
Ikon Naruto: Slugfest
MMORPG Naruto resmi
Ikon Bulu Monster
Menangkap semua monster dan membentuk tim terbaik
Ikon Fate/Grand Order
Dunia berakhir dan hanya ada SATU cara menyelamatkan kita semua
Ikon Strawberry Shortcake: Berry Rush
Balapan tanpa henti dengan Strawberry Shortcake
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut
Ikon Naruto Mobile
Beat'em up berdasarkan petualangan Naruto
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!